Back To Top

Senin, 28 Agustus 2017

Program Kerja Waka Humas (Hubungan Masyarakat) SD, SMP, SMA, SMK 2017

Program Kerja Waka Humas (Hubungan Masyarakat) SD, SMP, SMA, SMK 2017 ini merupakan file terbaru yang akan saya bagikan pada kesempatan kali ini khususnya untuk Wakil Kepala Sekolah (Wakasek) Humas. Program Kerja ini hanya sekedar referensi untuk anda dalam membuat proker untuk diterapkan disekolah anda. File ini didapat dari sumber terpercaya dan mudah-mudahan sesuai dengan harapan anda.

Program Kerja Wakasek Humas

Download Program Kerja Waka Humas SD, SMP, SMA, SMK 2017

Wakil Sekolah Bidang Hubungan Masyarakat atau yang sering disingkat Wakasek Humas mempunyai tugas membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

  1. Menyusun dan melaksanakan program kehumasan.  Memberikan informasi tentang Sekolah kepada masyarakat atau pihak-pihak lain yang membutuhkan.
  2. Membentuk Komite Sekolah dan Ikatan Wali Murid (IKWAM) serta menyelenggarakan hubungan sekolah dengan Komite Sekolah dan IKWAM.
  3. Mengadakan hubungan antara sekolah dengan Lembaga Pemerintah, masyarakat, dan lembaga terkait.
  4. Mengadakan Sholat Jama’ah Seluruh Civitas Akademika
  5. Mengadakan kegiatan sosial kemasyarakatan (Social Responbility)
  6. Membentuk Brand Image Sekolah melalui berbagai media.
  7. Mengadakan Family Gathering Sekolah
  8. Mengadakan Studi Banding ke Sekolah Unggulan.
  9. Mengadakan Kegiatan Bulan Ramadhan.
  10. Melaksanakan dokumentasi kegiatan sekolah.
  11. Bekerjasama dengan Waka Sarpras, melakukan perubahan setting tempat Tata Usaha (TU) dan pembayaran SPP demi terwujudnya Good Serving Branding.
  12. Menyusun laporan pelaksanaan tugas kehumasan kepada Kepala Sekolah.

Download Contoh Program Kerja Humas 2017


Mengingat pentingnnya peranan seorang wakil kepala sekolah bidang hubungan masyarat ini dalam memajukan sekolah maka untuk menunjang tugas tersebut harus dibuat terlebih dahulu program kerja humas yang terencana dengan baik. Mengingat secara geografis letak sekolah yang notabene berada dalam lingkungan masyarakat tentu penting sekali adanya hubungan baik yang terjalin antara sekolah dengan pihak masyarakat dan pemerintahan setempat. 

Artikel Lainnya :
Aplikasi RKAS 2017 Excel Sesuai Juknis BOS SD, SMP, SMA

Diharapkan dengan Program Kerja Waka Humas (Hubungan Masyarakat) SD, SMP, SMA, SMK 2017 ini dapat menjadi referensi yang baik untuk anda yang membutuhkannya. Kritik dan saran saya harapkan demi kemajuan blog ini kedepannya. Dapatkan juga berbagai file penting lainnya berhubungan dengan Program Kerja Sekolah seperti RKS, RKAS, RKT, RKJM, dll baik untuk jenjang PAUD/TK, SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA/SMK terbaru.

Mohon di SHARE ya.....!!!!